freepik__upload__97547

MASA DEPAN BIOMETRIK: BAGAIMANA INDONESIA MENGIMBANGI TREN GLOBAL?

Interbio mengungkapkan pentingnya teknologi biometrik seperti facial recognition, liveness detection, dan fitur anti-fraud dalam mendukung proses E-KYC (Electronic Know Your Customer). Solusi ini tidak hanya memudahkan masyarakat dalam melakukan digital onboarding tetapi juga memenuhi regulasi pemerintah yang mengutamakan keamanan siber.

Adaptavist_logo-2

Adaptavist Menilai Transformasi Digital di Indonesia: Peluang dan Tantangan

Sebagai pemimpin global dalam solusi transformasi digital, Adaptavist berkomitmen untuk memainkan peran penting dalam mendukung perusahaan-perusahaan Indonesia menghadapi tantangan ini dan mencapai tujuan transformasi digital mereka. Dengan keahlian dalam berbagai bidang seperti agile, DevOps, ITSM, manajemen kerja, dan cloud, serta pengalaman bekerja dengan klien global dan hubungan erat dengan penyedia teknologi terkemuka seperti AWS, Atlassian, GitLab, dan monday.com, Adaptavist siap membantu organisasi di Indonesia memanfaatkan potensi penuh teknologi digital.

commscope

CommScope dan Masa Depan Digital Indonesia: Memperkuat Ekonomi melalui Inovasi dan Keberlanjutan

Solusi CommScope menawarkan pendekatan strategis dengan membangun di jaringan 4G yang ada,  menggabungkan teknologi 4G dan 5G untuk menjaga tower agar tetap rapi. Hal ini menyederhanakan penggelaran jaringan menjadi fleksibel dan efisien, memastikan operator jaringan dan penyedia layanan dapat memenuhi tuntutan masa depan digital.